Sepasang Puyuh Gonggong Biasa Mencari Makan #video

Menemukan yang kharismatik penghuni hutan, yang kebiasaannya mengais makan di lantai hutan itu adalah sebuah keberuntungan. Pun demikian ketika saya mendapatkan video ini di kawasan erek-erek, Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur.

Pada saat sepasang burung ini saya dokumentasikan kebetulan waktu dimana sedang sulit-sulitnya burung ini muncul di lokasi makannya. Bahkan ketika dipancing dengan suara, burung ini cenderung menghindar. Tidak mau masuk ke lokasi yang biasanya.

“Ah, mungkin sekarang sedang musim kawin”. Pikirku saat itu. Dan kabar rombongan ini membawa anak kecil kembali ke lokasi makannya, berarti tebakan saya waktu itu benar. Alkhamdulillah, populasi bertambah.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s